PT Astra International Tbk (Dealer Astra Daihatsu) adalah bagian dari Grup Astra yang menangani distribusi, penjualan, dan purnajual kendaraan Daihatsu di Indonesia melalui Astra Daihatsu Sales Operation (AI-DSO), dengan visi menjadi distributor dan retailer otomotif terbaik lewat produk berkualitas dan layanan unggul, serta berfokus pada inovasi, keberlanjutan, dan kepuasan pelanggan, didukung jaringan luas dealer dan bengkel resmi.
Saat ini PT Astra International Tbk (Dealer Astra Daihatsu) Cirebon sedang membutuhkan karyawan untuk posisi sebagai :
– SALES COUNTER
– MARKETING EXECUTIVE
