PT Rubber Pan Java adalah sebuah pabrik manufaktur yang memproduksi outsole (bagian bawah) sepatu, khususnya untuk merek ternama seperti Adidas dan Mizuno. Perusahaan ini juga merupakan pemasok outsole untuk PT. Bintang Indokarya Gemilang. Proses produksi outsole di PT Rubber Pan Java mencakup tahapan vulkanisasi.
Saat ini PT Rubber Pan Java sedang membutuhkan karyawan untuk posisi sebagai :
– OPERATOR MANUFACTURING
– CHEMICAL ENGINEERING SECTION HEAD
– TECHNICAL COLOR SPECIALIST
Ditutup lamaran tanggal : Secepatnya
