Tag: #lokerstafhrd

Lowongan Kerja Staf HRD di Tong Tji Cabang Cirebon Februari 2024

Tong Tji adalah salah satu perusahaan teh ternama di Indonesia. Berdiri sejak tahun 1938 di Tegal, Jawa Tengah oleh alm. Tan See Giam. Tong Tji merupakan nama Brand sedangkan nama perusahaannya adalah Perusahaan Teh Wangi Dua Burung. Sejak 2017, Perusahaan Teh Wangi Dua Burung berubah menjadi PT Tong Tji Tea Indonesia. ( Source : https://id.wikipedia.org )

Saat ini Tong Tji Cabang Cirebon & Jakarta sedang membutuhkan karyawan untuk posisi sebagai :
– STAF HRD

Ditutup lamaran tanggal : Secepatnya

Kembali Keatas

Anda tidak dapat menyalin isi halaman ini